Rabu, 12 Juni 2019

Manfaat Penggunaan Fungsi Autosum, Prodact, dan Sumprodact, Min, Max

      Manfaat autosum yaitu untuk memudahkan kita dalam melakukan banyak perhitungan sehingga menjadi lebih cepat, setiap ingin menggunakan rumus autosum diawali dengan tanda =, 
Misal =sum(A1:A2) , =Product(A1:A2)dan lain-lain.

berikut beberapa fungsi dari Autosum:

A. SUM = adalah fungsi untuk mencari jumlah isi data pada range tertentu.
B. MAX = untuk mencari nilai maksimal dalam suatu range
C. MIN = untuk mencari nilai minimal dalam suatu range
D. Product = dapat digunakan untuk mencari hasil dari perkalian dari sederetan bilangan
     Fungsi product berguna saat Anda perlu mengalikan banyak sel sekaligus. Misalnya,           rumus product (A1:A3, C1:C3) sama dengan =A1 * A2 * A3 * C1 * C2 * C3.
E. Sumproduct = salah satu fungsi dalam microsoft excell yang digunakan untuk                        mendapatkan jumlah dari hasil perkalian antara baris-baris yang bersesuaian pada                 beberapa sekumpulan data.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar